Langsung ke konten utama

Belajar Menulis, Kala itu


Ini tulisanku sewaktu belajar menulis di Forum Lingkar Pena Pekanbaru. Hihihihi yang tertinggal hanya penggalannya saja. yah setidaknya bakal jadi kenangan :)  
----------------------------------------
Pasword: Kartu ATM, Ember, Hujan, Buah Jambu, Motor, Rumah Tua

Rinai HUJAN turun perlahan membasahi bumi, entahla pikirnaku berkecamuk didalam hati seakan akan HUJAN kali ini tak mampu membendung amarahku, kulirik jam yang berada ditangan kananku sudah menunjukan pukul enam sore. Aku terpaksa harus berteduh didalam RUMAH TUA yang mengerikan ini.
Entah kenapa aku bisa terdampar disini, hanya karena sebuah janji yang harus aku tepati bersama dua rekanku untuk bertemu disimpang RUMAH TUA ini, mereka sampai saat ini tak kunjung jua datang. Padahal aku sudah hampir sejam menunggu mereka, rinai ini tak jua kunjung henti. 


Disamping rumah tua ini terdapat pohon jambu, BUAH JAMBU ini banyak berserakan dan daunnya yang gugur menandakan bahwa tidak ada seorang pun yang datang untuk membersihkan rumah ini, ataupun hanya sekedar mengambil buahnya saja. 

Aku memilih duduk dan bersandar di teras RUMAH TUA ini, aku memarkiran MOTOR ku tepat didepan halaman teras trumah ini. Dari pada bengong untuk menunggu hujan ini berhenti aku memilih membaca buku, kuraba-raba isi yang ada didalam tasku. Tanpa senagaja aku menjatuhkan kartu ATM yang baru saja aku ambil dari bank. Aku bolak balik ATM tersebut dan mengamati huruf demi huruf yang ada didalah ATM tersebut. 

Ada rasa geli yang timbul saat hendak membuat kartu ATM tersebut, mh,,sudahla ujarku dalam hati. Sudah hampir sejam lamanya aku duduk didepan rumah tua ini namun teman yang ku tunggu tak jua datang,

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Hutan Disepanjang Gunung Jadi, Merupakan Sumber Vital Bagi Masyarakat

  Expedisi Gunung Djadi. Kabupaten Kampar-Riau Gemuruh air sungai yang mengalir deras disepanjang jalan menuju Desa Sungai Santi seolah-olah   menyambut kedatangan Tim Ekspedisi 12|12 (Ekspedisi di 2012 bersama dengan Gurindam12) yang dilaksanakan pada 29 desember 2011 sampai dengan 3 Januari 2012 waktu yang lalu. Secara administrasi Desa Sungai Santi berada di Kecamatan Kampar Kiri Hulu Kabupaten Kampar. Suasananya yang begitu alami membuat kami selalu takjub memandang aliran sungai santi yang bersih dan alami, belum lagi dengan pemandangan yang elok membuat kaki kami yang sedari tadi berjalan tak pernah merasa penat. Beberapa ibu-ibu yang kami temui di sepanjang aliran sungai santi tengah sibuk melakukan aktifitas mereka masing-masing, mulai dari mencuci, mandi tengah asik bercengkrama dengan menggunkan logat khas asli penduduk kampar kiri hulu, saat kami mencoba melintasi kawasan aliran sungai tersebut untuk melaksanakan pendakian ke Gunung Jadi.

Tumbuhan Sebagai Indikator Dalam Pencemaran Lingkungan

  foto: Internet Tumbuhan dapat digunakan sebagai indikator dalam pencemaran lingkungan, hal ini berkaitan erat dengan ekosistem yang ada disuatu kawasan tersebut. Dan pertumbuhan dari tanaman ini dipengaruhi langsung oleh lingkungan, tumbuhan akan dapat hidup dengan baik apabila kondisi pada kawasan tersebut menguntungkan. Suatu komunitas tumbuhan dapat berperan sebagai pengukur kondisi lingkungan tempat tumbuhnya, disebut indikator biologi atau bioindikator dengan kata lain dapat disebut juga dengan tumbuhan indikator.

Hutan Rakyat Untuk Rakyat

foto: saat bermain-main di Sungai Subayang Dewasa ini hutan rakyat atau yang sering dikenal dengan hutan adat acap kali menuai konflik, dan banyak juga pihak-pihak yang terkait ikut campurtangan dalam mengelola hutan masyarakat. Sehingga masyarakat yang seharusnya mengelola hutan mereka sendiri tidak bisa berbuat apa-apa, bahkan hanya sekedar menjadi penonton di tanah mereka sendiri. Beberapa konflik yang terjadi pada hutan adat dari tahun-ketahun tidak satupun yang mendapat perhatian khusus dari pemerintah bahkan saat ini konflik antar masyarakat adat dengan perusahaan tidak menuai kesepakatan yang kongkrit sehingga masyarakat hanya bisa melihat hutan adatnya dikelola oleh perusahaan. Konflik Yang Terjadi Atas Hutan Desa Beberapa konflik yang terjadi saat ini salah satunya adalah permasalahan hutan yang ada didaerah Talang Mamak Desa Talang Durian Cacar. Dimana desa ini dulunya memiliki hutan adat, hutan adat untuk didesa mereka sangat bermanfaat sekali salah s...